Potensi
-
Tradisi di Kranggan setiap bulan ruwah
27 Mei 2016 15:00:47 WIBMurtigading _ Sebelum Bulan Ramadhan beberapa pedukuhan di Murtigading melakukan Tradisi Nyadran. Salah satunya di dusun kranggan. Setiap bulan ruwah mengadakan puji dikir terhadap Allah SWT.dan dilanjutkan musyawarah dusun. Dan acara yang terakhir adalah pesta nasi gurih dan ingkungan. ..selengkapnya
-
Nyadran di Bongoskenti
27 Mei 2016 14:49:26 WIBMurtigading-Pedukuhan Bongoskenti Ahad (22/5) malam Pedukuhan Bongoskenti mengadakan Nyadran dan Doa Bersama. Acara ini dihadiri oleh warga Pedukuhan Bongoskenti dan Ahli Waris yang di Makam Sanden-Bongoskenti. Tujuan acara ini untuk mempererat persaudaraan, birrul waliden ..selengkapnya
-
Menggali Potensi Desa
25 Mei 2016 09:16:54 WIB
-
Survey lokasi tebar benih ikan di dusun Piring I dan Piring II oleh Sekda Kab. Bantul
20 Mei 2016 14:10:05 WIBPiring _ Pedukuhan Piring terkenal dengan potensi sungainya yang digunakan untuk wisata mancing sidat. Banyak ditemui di malam hari, pemancing sidat yang berasal dari luar daerah. Meskipun larut malam mereka sangat senang mancing sidat di pedukuhan piring. Bahkan tak jarang ..selengkapnya
-
Karang taruna Trisigan II berlatih Ketoprak
16 Mei 2016 15:50:01 WIBMurtigading- Dalam Rangka menyambut HUT RI , Trisigan II berlatih teater dan ketoprak. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh pemuda pemudi di wilayah Pedukuhan Trisigan II. Ketoprak ini merupakan salah satu program karang taruna Trisigan II yang menjadi usulan musdus tahun yang akan datang. ..selengkapnya
-
Olahraga voli Trisigan II mulai mencuri perhatian
16 Mei 2016 15:22:36 WIBMurtigading_Menjadi salah satu program yang diusulkan dalam musdus Olahraga voli mulai mendapat perhatian dari Pemerintah Desa Murtigading. Olahraga Voli ini hampir terdapat di semua Pedukuhan yang berada di wilayah Desa Murtigading. Salah satu Pedukuhan yang aktif dalam olahraga ..selengkapnya
-
Kerawitan ronggo budoyo pedukuhan Kranggan
16 Mei 2016 14:18:59 WIBKranggan_ Selain produk unggulan yang mulai meroket, Murtigading juga mempunyai kesenian Karawitan yang sampai sekarang masih aktif. Kerawitan ronggo budoyo pedukuhan kranggan diadakan dua kali dalam seminggu. Bertempat di rumah Dukuh Kranggan (Bpk. ..selengkapnya
-
Regulasi Pemerintahan Desa
19 November 2015 20:43:10 WIB Administrator
Layanan online WhatsApp
INSTANSI TERKAIT
TAUTAN
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- BANNNER INFOGRAGIS APBKAL TA 2025
- BANNER INFOGRAFIS REALISASI APBKAL TA 2024
- Kegiatan ambulance Kalurahan Murtigading
- Posyandu balita padukuhan Pucanganom 3 bulan Februari 2025
- Posyandu Balita Pedukuhan Bongoskenti bulan Februari 2025
- Penyaluran BLT DD tahap Ke 1 dan 2 tahun 2025
- Laporan Bumkal Murtigading Lestari tahun 2024