Layanan
-
Audiensi Bamuskal ke Pemerintah Kalurahan Murtigading di Kasi Kamituwa
10 September 2024 09:12:09 WIB HdytMurtigading, 10/9/2024 Bamuskal Pemerintah Kalurahan Murtigading melaksanakan kegiatan audiensi dengan Kasi Kamituwa. Tujuan Bamuskal melakukan audiensi karena Bamuskal harus mengawal pembangunan di Kalurahan sejak proses perencanaan pelaksanaan hingga pertanggungjawaban. Hal ini dilakukan agar kegiatan ..selengkapnya
-
Pertemuan Kaum Rois Kalurahan Murtigading
10 September 2024 08:59:49 WIB HdytMurtigading, 10/9/2024 Pemerintah Kalurahan Murtigading bagian Kasi Kamituwa melaksanakan kegiatan pertemuan dan pengajian khusus Kaum Rois Pedukuhan SE Kalurahan Murtigading. ( dyt ) ..selengkapnya
-
TK insani amanah Sanden ikut pentas Sanden Fair
09 September 2024 10:47:32 WIB HdytMurtigading, 9/9/2024 TK Insan Amanah Sanden Murtigading Sanden Bantul ikut memeriahkan acara Sanden fair dengan pentas tari di Pendopo Kapanewon Sanden. ( dyt ) ..selengkapnya
-
Kunjungan Stand Pemerintah Kalurahan Murtigading di Sanden Fair
09 September 2024 10:44:46 WIB HdytMurtigading, 9/9/2024 Pemerintah Kapanewon Sanden melaksanakan kegiatan Sanden fair pada hari Kamis,Jum'at, Sabtu bulan Agustus. Pemerintah Kalurahan Murtigading ikut adel bagian mendirikan stand untuk menampung para UMKM Murtigading yang akan promosi produknya.( dyt ) ..selengkapnya
-
Pentas seni Pedukuhan Kranggan
09 September 2024 10:39:35 WIB HdytMurtigading, 9/9/2024 Pedukuhan Kranggan pada hari Sabtu tanggal 31 Agustus 2024 melaksanakan pentas seni jatilan untuk menguri uri dan melestarikan kebudayaan.kegiatan pentas seni jatilan dan melestarikan budaya di hadiri Bupati Bantul dan Lurah murtigading serta Pamong lainya.( dyt ) ..selengkapnya
-
Fogging Nyamuk untuk mencegah Demam Berdarah
09 September 2024 10:27:49 WIB HdytMurtigading, 9/9/2024 Pemerintah Kabupaten Dinas Kesehatan bersama dengan Pemerintah Kalurahan Murtigading melaksanakan kegiatan fogging nyamuk untuk pencegahan demam berdarah. Kegiatan fogging ini sebagai bagian dari upaya pencegahan penyebaran nyamuk demam berdarah. Fogging ini dilakukan karena ada ..selengkapnya
-
Penerimaan bantuan beras untuk warga masyarakat Pedukuhan Trisigan 2
09 September 2024 10:21:26 WIB HdytMurtigading, 9/9/2024 Pemerintah Kabupaten Bantul melaksanakan kegiatan penyaluran bantuan beras ke masyarakat. Pada hari Kamis tanggal 29 Agustus 2024 jam 09.00 WIB . di harapkan bantuan beras dari Pemerintah bisa meringankan beban ekonomi masyarakat. ( dyt ) ..selengkapnya
-
Kegiatan Panitia Paskibraka Kapanewon Sanden
09 September 2024 10:17:47 WIB HdytMurtigading, 9/9/2024 Pemerintah Kapanewon Sanden dalam rangka memperingati hari ulang tahun Kemerdekaan Republik Indonesia dan upacara bendera yang di adakan di lapangan Murtigading membentuk panitia pelaksana dari Pamong Kalurahan Murtigading. ( dyt ) ..selengkapnya
Layanan online WhatsApp
INSTANSI TERKAIT
TAUTAN
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kegiatan ambulance Kalurahan Murtigading
- Posyandu balita padukuhan Pucanganom 3 bulan Februari 2025
- Posyandu Balita Pedukuhan Bongoskenti bulan Februari 2025
- Penyaluran BLT DD tahap Ke 1 dan 2 tahun 2025
- Laporan Bumkal Murtigading Lestari tahun 2024
- Baktik Lingkungan Dies Natalis Universitas Teknologi Nasional
- Monitoring Bamuskal Dalam Kegiatan Penyaluran BLT-DD Tahap 1 dan 2