Pemberdayaan Masyarakat
-
Pilah Sampah Pokmas Sampah Kurahan II
17 Januari 2025 14:50:44 WIB ekagustinMurtigading (17/01/25). Pada hari Minggu (12/01) anggota pokmas sampah Pedukuhan Kurahan II melakukan kegiatan pilah sampah. Kegiatan ini sudah berjalan rutin setiap bulannya. Anggota pokmas akan berkeliling rumah warga untuk mengambil shodaqoh sampah. Setelah terkumpul kemudian dipilah sesuai jenisnya ..selengkapnya
-
Kegiatan Pilah Sampah Pokmas Sampah Mayungan I
17 Januari 2025 14:45:45 WIB ekagustinMurtigading (17/01/25). Pokmas Sampah Pedukuhan Mayungan I melakukan kegiatan pilah sampah pada hari Minggu (12/01/25) lalu. Kegiatan ini rutin dilaksanakan setiap bulan. Anggota Pokmas akan berkelililng dari rumah ke rumah warga untuk mengambil sampah yang akan dishodaqohkan pada pokmas sampah. Sampah ..selengkapnya
-
Walau Hujan, Gotong Royong Tetap Berjalan Lancar
21 Oktober 2024 11:52:21 WIB ekagustinMurtigading (21/10/24). Walau diguyur hujan sejak pagi, kegiatan gotong royong di Sawah Sanggrahan tetap berjalan lancar. Kegiatan gotong royong ini dilaksanakan pada hari Minggu (20/10) kemarin. Warga Sanggrahan mulai dari RT 001 sampai dengan RT 004 baik tua maupun muda antusias turun langsung ke lokasi ..selengkapnya
-
Rapat Koordinasi RPM
25 September 2024 10:37:52 WIB ekagustinMurtigading (20/09/24). Kamituwa Kalurahan Murtigading (Wahid Hidayat, S.T) menghadiri rapat koordinasi Reformasi Pemberdayaan Masyarakat (RPM) pada hari Jumat (20/09). Rapat Koordinasi ini dilaksakan di Gedung Rapat Komplek Perkantoran Pemda II Manding yang dimulai pukul 09.00 WIB. (just) ..selengkapnya
-
Gotong Royong Petani Sawah Kabregan
25 September 2024 10:17:47 WIB ekagustinMurtigading (25/09/24). Petani yang menanam di sawah kabregan pada hari Minggu (22/09) melakukan kegiatan gotong royong angkat walet secara manual. Kegiatan ini dipimpin sekaligus ditinjau oleh Dukuh Sanggrahan (Yuni Marwata). Gotong royong angkat walet ini dilaksanakan atas himbauan dari Kalurahan Murtigading ..selengkapnya
-
Pilah Sampah Warga Kurahan 2
12 Agustus 2024 14:48:12 WIB ekagustinMurtigading (12/08/24). Pada hari Minggu (11/08), warga Pedukuhan Kurahan II melaksanakan kegiatan pilah sampah. Kegiatan ini dilaksakanan rutin oleh pokmas sampah Kurahan 2. Selain untuk menjaga kebersihan, kegiatan pilah sampah ini juga bertujuan untuk membiasakan masyarakat agar tidak buang sampah ..selengkapnya
-
Gotong Royong Pedukuhan Peciro
12 Agustus 2024 14:43:01 WIB ekagustinMurtigading (12/08/24). Dukuh Peciro (Mujiran) berserta warga mengadakan gotong royong pada hari Minggu (11/08). Selain membersihkan lingkungan, warga juga bergotong royong memasang bendera dan umbul-umbul. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka menyambut HUT RI ke 79. (just) ..selengkapnya
-
Gotong Royong di Makam Pahlawan Piring
12 Agustus 2024 14:40:17 WIB ekagustinMurtigading (12/08/24). Warga Pedukuhan Piring mengadakan kegiatan gotong royong di makam pahlawan Piring pada hari Minggu (11/08) kemarin. Kegiatan ini rutin dilaksanakan setiap bulan Agustus 2024 dalam rangkaian memperingati HUT kemerdekaan RI. Setiap tahunnya, selalu diadakan upacara tabur bunga di ..selengkapnya
Layanan online WhatsApp
INSTANSI TERKAIT
TAUTAN
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- BANNNER INFOGRAGIS APBKAL TA 2025
- BANNER INFOGRAFIS REALISASI APBKAL TA 2024
- Kegiatan ambulance Kalurahan Murtigading
- Posyandu balita padukuhan Pucanganom 3 bulan Februari 2025
- Posyandu Balita Pedukuhan Bongoskenti bulan Februari 2025
- Penyaluran BLT DD tahap Ke 1 dan 2 tahun 2025
- Laporan Bumkal Murtigading Lestari tahun 2024