Murtigading(08/08/2024) Kalurahan Murtigading meraih Juara 1 dalam rangka Monitoring dan Evaluasi Pilot Project Keluarga Sehat Tanggap dan Tangguh Bencana Tingkat Kabupaten Bantul Tahun 2024 kategori Bidang Kelestarian Lingkungan Hidup ( Pilot Project Peduli Lingkungan). Penyerahan Reward dilaksanakan pada hari Minggu(4/8) bertempat di Pasar Seni Gabusan dalam Penutupan Bantul Creative Ekspo Tahun 2024. Dalam acara tersebut hadir Ketua TP PKK Kalurahan Ibu Rahayu Triniji Suhesti, BA sekaligus yang menerima penghargaan secara simbolis. (S)

Artikel Terkini

  • Penyerahan dana untuk toga

    19 Maret 2020 12:08:44 WIB
    Penyerahan dana untuk toga
    Murtigading, Ketua PKK Desa Murtigading dan pengurusnya melaksanakan kegiatan penyerahan dana untuk pengembangan toga ( 17/3 ) jam 10.00 wib di pedukuhan Piring 2.(dyt )... ..selengkapnya

  • Lomba IMP teladan tingkat Kabupaten

    19 Maret 2020 11:55:51 WIB
    Lomba IMP teladan tingkat Kabupaten
    Murtigading, Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Kabupaten Bantul melaksanakan kegiatan Lomba IMP teladan di gedung Pkkbb Bantul. Salah satu upaya dalam menggelorakan pelayanan program Kependudukan Keluarga Berencana dan Pembangunan Keluarga kepada masyarakat yaitu melalui pembentukan kampung ... ..selengkapnya

  • Pertemuan PKH Kelompok Pedukuhan Bongoskenti

    19 Maret 2020 11:29:28 WIB
    Pertemuan PKH Kelompok Pedukuhan Bongoskenti
    Murtigading, Pemerintah Kecamatan Sanden melaksanakan kegiatan pertemuan rutin anggota PKH kelompok Bongoskenti ( 25/2 ) jam 10.00 wib. Disampaikan oleh pendamping PKH Afif bahwa anggota PKH diharapkan dapat memberikan manfaat bagi kesehatan keluarga dengan makanan tambahan yang bergizi. Sebab musim... ..selengkapnya

  • Pertemuan PKH Kelompok Pedukuhan Kurahan 2

    19 Maret 2020 11:21:22 WIB
    Pertemuan PKH Kelompok Pedukuhan Kurahan 2
    Murtigading, Pendamping PKH Kecamatan Sanden melaksanakan kegiatan pertemuan rutin di kelompok PKH Kurahan 2. Pada tanggal 5 Maret 2020 jam 10.00 wib .( dyt )... ..selengkapnya

  • Psikoedukasi terhadap anak

    19 Maret 2020 11:17:38 WIB
    Psikoedukasi  terhadap anak
    Murtigading, Pemerintah Kabupaten Bantul Dinas Sosial Kabupaten Bantul melaksanakan kegiatan psikoedukasi terhadap anak berbasis komunitas ( 19/3 ) jam 09.00 wib di Pedukuhan Kurahan 2. Adapun yang diundang dari Kecamatan, Polsek, Danramil, Desa dam tokoh masyarakat.( dyt )... ..selengkapnya