Murtigading(08/08/2024) Kalurahan Murtigading meraih Juara 1 dalam rangka Monitoring dan Evaluasi Pilot Project Keluarga Sehat Tanggap dan Tangguh Bencana Tingkat Kabupaten Bantul Tahun 2024 kategori Bidang Kelestarian Lingkungan Hidup ( Pilot Project Peduli Lingkungan). Penyerahan Reward dilaksanakan pada hari Minggu(4/8) bertempat di Pasar Seni Gabusan dalam Penutupan Bantul Creative Ekspo Tahun 2024. Dalam acara tersebut hadir Ketua TP PKK Kalurahan Ibu Rahayu Triniji Suhesti, BA sekaligus yang menerima penghargaan secara simbolis. (S)

Artikel Terkini

  • Giat FPRB Desa Murtigading

    27 Oktober 2020 08:27:35 WIB Hdyt
    Giat FPRB Desa Murtigading
    Murtigading, FPRB Desa Murtigading melaksanakan kegiatan pengondisian pohon tumbang di jalan Bongoskenti Sorobayan (27/10) jam 01.30 wib.... ..selengkapnya

  • Sosialisasi pilihan Bupati dan wakil Bupati

    27 Oktober 2020 08:24:05 WIB Hdyt
    Murtigading, PPS Desa Murtigading melaksanakan kegiatan sosialisasi tahapan pemilihan Bupati dan wakil Bupati Bantul 2020 di tingkat Desa (26/10)jam 20.00 wib sampai selesai di Pendopo Desa Murtigading.(dyt)... ..selengkapnya

  • Pembuatan spj balita dan lansia

    26 Oktober 2020 12:31:12 WIB Hdyt
    Murtigading, koordinator Kader Dusun melaksanakan kegiatan pembuatan spj balita dan lansia untuk pencairan dana (26/10) jam 09.00 wib (dyt )... ..selengkapnya

  • Forum komunikasi dan edukasi transmigrasi

    26 Oktober 2020 12:20:53 WIB Hdyt
    Murtigading. Pemerintah Kabupaten Bantul Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Bantul mengadakan kegiatan Forum Komunikasi dan Edukasi ( KIE ) Transmigrasi tingkat Kecamatan ( 26/10) jam 08.00 wib di Desa Gadingsari.(dyt)... ..selengkapnya

  • Satgas covid-19 Desa Murtigading

    26 Oktober 2020 12:03:14 WIB Hdyt
    Murtigading, Satgas covid-19 Desa Murtigading melaksanakan kegiatan mengantarkan warga untuk mengikuti Refid di rumah sakit covid Bambanglipuro.( 26/10 ) jam 09.00 wib .(dyt)... ..selengkapnya