Murtigading(08/08/2024) Kalurahan Murtigading meraih Juara 1 dalam rangka Monitoring dan Evaluasi Pilot Project Keluarga Sehat Tanggap dan Tangguh Bencana Tingkat Kabupaten Bantul Tahun 2024 kategori Bidang Kelestarian Lingkungan Hidup ( Pilot Project Peduli Lingkungan). Penyerahan Reward dilaksanakan pada hari Minggu(4/8) bertempat di Pasar Seni Gabusan dalam Penutupan Bantul Creative Ekspo Tahun 2024. Dalam acara tersebut hadir Ketua TP PKK Kalurahan Ibu Rahayu Triniji Suhesti, BA sekaligus yang menerima penghargaan secara simbolis. (S)

Artikel Terkini

  • LEWAT SAMPAH TRISIGAN 1 BERSEDEKAH

    22 Agustus 2022 08:54:47 WIB Aswin
    LEWAT SAMPAH TRISIGAN 1 BERSEDEKAH
    Murtigading (22/08/2022 ) Kuliah Kerja Nyata (KKN) Reguler Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta periode 96 tahun 2022 kembali dilaksanakan, tepatnya pada bulan Agustus sampai September. Salah satu dukuh yang menjadi sasaran ialah Dukuh Trisigan 1, yang terletak di Kelurahan Murtigading, Kapanewon San... ..selengkapnya

  • SOWAN NDALEM, AGENDA WAJIB DI AWAL KKN

    22 Agustus 2022 08:52:39 WIB Aswin
    SOWAN NDALEM, AGENDA WAJIB DI AWAL KKN
    Murtigading (22/08/2022 ) Sowan Ndalem, berasal dari bahasa Jawa yang berarti berkunjung ke rumah. Agenda ini merupakan salah satu agenda yang penting dilakukan pada awal Kuliah Kerja Nyata (KKN). Mahasiswa Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta, yang ditempatkan di Dukuh Trisigan 1, Kelurahan Murtigad... ..selengkapnya

  • UAD Ubah Sampah Jadi Rupiah di Dusun Sanggrahan Kalurahan Murtigading

    18 Agustus 2022 10:48:19 WIB Aswin
    UAD Ubah Sampah Jadi Rupiah di Dusun Sanggrahan Kalurahan Murtigading
    Gerakan sodaqoh sampah belum lama ini yang di selenggarakan Di Sanggrahan, Murtigading, Sanden. Merupakan bentuk kerja sama yang telah di sepakati oleh pemerintah kabupaten bantul dengan Universitas Ahmad Dahlan. Dalam program tersebut merupakan sebuah komitmen untuk membuat bantul bebas sampah di t... ..selengkapnya

  • Mahasiswa KKN UAD Melakukan Edukasi Pemilahan Sampah Anorganik Ke Warga Dukuh Pucanganom III

    18 Agustus 2022 10:41:04 WIB Aswin
    Mahasiswa KKN UAD Melakukan Edukasi Pemilahan Sampah Anorganik Ke Warga Dukuh Pucanganom III
    Murtigading (18/08/2022) Pucanganom III merupakan salah satu pedukuhan di Kalurahan Murtigading Kapanewon Sanden yang menjadi lokasi penerjunan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta. Program KKN Reguler 96.VII.B.2 mengusung tema “Bantul Bersama Bersih Sampah 2025”.... ..selengkapnya

  • Gotong Royong bersama mahasiswa KKN UAD di Pedukuhan Trisigan II

    18 Agustus 2022 10:35:22 WIB Aswin
    Gotong Royong bersama mahasiswa KKN UAD di Pedukuhan Trisigan II
    Murtigading (18/08/2022), Pada minggu pagi (14/08) Mahasiswa KKN Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta mengikuti kegiatan gotong royong di Masjid Darul Fallah Dusun Trisigan II. Antusias dan Kerjasama warga pada saat gotong royong sangat baik sehingga kegiatan dapat cepat terselesaikan.Asw... ..selengkapnya