Ketemu Jodoh di Usia Tua, Pasutri Kakek Nenek Desa Murtigading
04 September 2019 15:08:10 WIB
Murtigading - Urusan jodoh dan menikah sudah menjadi rahasia Yang Maha Kuasa yang tak diketahui oleh seorangpun. Sebagian menemukan jodohnya di usia muda, namun ada juga yang bertemu dengan jodohnya saat usia telah tua. Cinta bisa tumbuh kapan saja sebagaimana Mbah Rubiyo (Sanden) diumur 82 tahun pada hari ini (04/09) di KUA Sanden telah menikah, mempersunting pujaan hatinya simbah Mursinah (64 tahun) dari Pedukuhan Peciro. Nenek Simbah Mursinah terlihat anggun mengenakan busana muslim, sedangkan Mbah Rubiyo terlihat gagah mengenakan jas berwarna hitam. Dan kabar baiknya juga ini merupakan pernikahan yang ke-6 dari Mbah Rubiyo. Pemerintah Desa Murtigading mendoakan semoga dapat membina keluarga yang sakinah mawadah wa rahmah. #rais
Komentar atas Ketemu Jodoh di Usia Tua, Pasutri Kakek Nenek Desa Murtigading
Formulir Penulisan Komentar
Layanan online WhatsApp
INSTANSI TERKAIT
TAUTAN
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
